" Justru itulah. Hari ini Ulang Tahun Perkimpoian Kita. Kita harus ke sana ? " teriak Titi tak mau kalah. Mereka memasuki ruangan Diskotek. Penjaga itu
menyambut Johan dengan hormat.
" Selamat malam, Tuan Johan. Dua tiket seperti biasanya ? "
Titi memandang suaminya dengan heran. Setelah duduk, pelayan langsung menghampiri meja mereka. " Selamat malam, Tuan Johan. Hidangannya sama seperti biasanya ? "Titi menggertakkan gigi.
Tengah malam muncul pembawa acara. " Saudra-saudara . .selamat datang. Acara akan di mulai dengan tari bugil. Siapa malam ini yang buka
celana ? "" Bung Johan ! Bung Johan ! " teriak hadirin.
" Brengsek kamu ! Sontoloyo kamu ! " jerit Titi sambil menghujani suaminya dengan pukulan. Johan tak sadar, tahu-tahu ia sudah berada di dalam
taksi. " Jangan harap kau bisa keluyurann kesana lagi ! "
teriak Titi sambil meneruskan pukulannya. Tiba-tiba pengemudi taksi menoleh sambil tersenyum : " Bung Johan, rasanya baru malam ini saya lihat perempuan model begini di samping Anda. "
ARTIKEL TERKAIT:
Posted by:
Published :2007-10-23T04:07:00-07:00
Lama tak ke diskotik
0 komentar:
Posting Komentar
Komen yang menyertakan anchor link atau promosi, iklan dan sejenisnya akan admin hapus. Komennya harus lucu ya.....
Click to see the code!
To insert emoticon you must added at least one space before the code.